Nimahullya Sharifatul Meedina mengikuti Turnamen indonesia junior golf challenge 2024 kategori “U13 girls division in the Indonesian junior golf challenge” yang diselenggarakan oleh Royale Golf Semarang, Ahad, 25 Agustus 2024. Pada turnamen tersebut, Ulya kelas 8A peroleh juara 1 alias dapat medali emas. Selamat buat Ulya semoga makin berprestasi dan menginspirasi.